Awalnya Ngeluh Malah Jadi Nagih, Dengerin di Sini!

Siska Permata Sari
Podcast Bebcong Story bisa didengarkan di RCTI+. (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id – Di saat kita sedang suntuk dan bingung mau ngapain, mendengerkan podcast salah satu alternatif yang bisa dilakukan. Salah satu platform untuk mendengarkan podcast yang dapat digunakan yakni RCTI+. Dalam Fitur Radio+ sendiri terdapat banyak konten audio seperti aggregate radio streaming dari seluruh Indonesia, podcast, drama radio atau bisa dibilang sebagai cerita suara, dan audiobook.

Podcast Bebcong kali ini yang berjudul Awalnya Ngeluh Malah Jadi Nagih yang tayang di RCTI+, podcast ini beb dan cong menceritakan kegiatan yang dilakukan selama adanya pandemi Covid-19 yang mengharuskan dirinya melakukan PSBB.

Selain itu juga, pada podcast ini membicarakan bagaimana pekerjaan mereka dengan adanya pandemi Covid-19 ini, apakah dilakukan dengan offline atau diberlakukan Work From Home (WFH).

Masing-masing menceritakan pekerjaan mereka, keluh kesa serta hambatan dibicarakan pada podcast ini. Salah satunya narasumber yang ada pada podcast ini mengatakan, “Ya nggak sih, dari sebelum gue udah new normal pun, ya gue emang masuknya tuh lebih sering masuk ke kantor, karena kan you know lah gue kerja di media cong, jadi sedangkan media itu kan dianjurkan untuk WFH, jadi ya masuk kantor aja.” 

Editor : Tuty Ocktaviany
Artikel Terkait
Bisnis
4 hari lalu

CTO MNC Digital Indonesia Raih Penghargaan The Most Intelligent CIO 2025 dari iCIO Community

Film
4 hari lalu

Super Deal Indonesia Tayang 10 November 2025 Pukul 19.30 WIB Hanya di MNCTV

Film
12 hari lalu

RCTI+ Originals Terbaru, Idolove Bisa Lihat Idola Jalan Bareng Fansnya

Film
12 hari lalu

Obrolan Seru yang Lagi Viral Semua Dibahas di RCTI+ Originals: KOPI

Film
12 hari lalu

Kita Kepo, Program RCTI+ Originals untuk Tahu Update Para Idola!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal