Bawa Pulang Piala Video Content Creator Award 2022, Denny Sumargo Ucapkan Terima Kasih ke Istri

Annastasya Rizqa
Denny Sumargo. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Artis sekaligus YouTuber Denny Sumargo sukses membawa pulang piala Video Content Creator Awards 2022. Denny memboyong penghargaan tersebut lewat nominasi Content Creator Talkshow Terfavorit.

Dalam acara tersebut, Denni Cagur, Marshel Widianto, Bonge hingga Kurma turut membacakan deretan nominasi tersebut. Mereka pun ikut tegang saat membacakan nama pemenang kategori tersebut.

“Pemenang Content Creator Talkshow Terfavorit adalah Denny Sumargo,” kata mereka, di Studio MNC Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Jumat (30/9/2022).

Sayangnya, Denny Sumargo tak bisa hadir secara langsung di acara tersebut. Namun, dia tetap memberi ucapan terima kasih atas kemenangannya.

“Terima kasih banyak, yang memberikan saya kesempatan, dan keluarga besar dan istri saya,” ujar Denny.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Seleb
4 jam lalu

Denny Sumargo dan Istri Resmi Memulai Program Bayi Tabung Hari Ini

Seleb
4 jam lalu

Geger! Denny Sumargo Tiba-Tiba Cek Sperma di RS, Kenapa?

Seleb
7 hari lalu

Kaget! Deddy Corbuzier Tetap Rayakan Natal Bareng Azka Meski Sudah Mualaf

Seleb
1 bulan lalu

Azia Ngaku Kabur, dari Bahasa India sampai Cincin Mahal Ikut Dibahas!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal