Ini Kata Sahabat Mendiang Uje Terkait Isu Jennifer Dunn Istri Ketiga

Adiyoga Priyambodo
Ustaz Jefri Al Buchori. (Foto: IG)

JAKARTA, iNews.id - Taufik Hidayat, sahabat mendiang Ustaz Jefri Al Buchori atau dikenal dengan nama Uje, mengomentari isu Jennifer Dunn merupakan istri ketiga sang pendakwah.

"Enggak pernah ada," ujar Taufik di kawasan Jayakarta, Jakarta baru-baru ini.

Rumor poligami mendiang Uje beredar usai Umi Pipik menyinggung hal tersebut melaui konten YouTube Venna Melinda. Pipik mengungkap mendiang Uje punya 2 istri lagi selain dirinya.

Dari rumor tersebut, muncul spekulasi tentang salah satu istri Uje yang diduga sesama publik figur. Mulai dari Oki Setiana Dewi hingga yang terbaru muncul nama Jennifer Dunn.

Namun kedua nama di atas sudah memberikan bantahan atas isu yang beredar. Termasuk Umi Pipik sendiri, yang mengatakan bahwa Oki Setiana Dewi bukan sosok figur publik yang dia maksud.

Editor : Dyah Ayu Pamela
Artikel Terkait
Seleb
5 tahun lalu

Disebut sebagai Istri Siri Almarhum Uje, Ini Penjelasan Oki Setiana Dewi

Seleb
5 tahun lalu

Pengakuan Umi Pipik tentang Ustaz Jefri Punya 3 Istri, Politisi Dewi Tanjung Beri Kritik Pedas

Seleb
5 tahun lalu

Dipoligami, Umi Pipik Baru Cerita ke Keluarga Setelah Ustaz Jefri Meninggal

Seleb
1 bulan lalu

Lagi Umrah, Umi Pipik Melipir ke Stadion King Abdullah Nonton Timnas Indonesia Vs Arab Saudi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal