Jessica Iskandar Pamer Foto Dirangkul Pria, Pacar Baru?  

Siska Permata Sari
Jessica Iskandar kembali pamer foto mesra dirangkul dari belakang dalam sebuah mobil mewah. (Foto: Instagram/Jessica Iskandar)

JAKARTA, iNews.id - Jessica Iskandar memamerkan foto mesra bersama seorang pria. Dalam unggahan terbarunya di Instagram, perempuan yang akrab disapa Jedar ini kelihatan sedang dirangkul pria ketika berada di dalam sebuah mobil mewah.
 
Dalam foto tersebut, mantan kekasih Richard Kyle ini memakai kemeja warna putih. Kemudian pria di belakang Jessica Iskandar itu melingkari pundaknya dengan mesra.
 
“#jakarta,” kata ibu satu anak itu dikutip dari keterangan foto Instagramnya, Minggu (20/6/2021).
 
Sayangnya, tidak terlihat rupa dari pemilik tangan itu. Satu-satunya petunjuk adalah jam tangan serta celana jeans yang dikenakan pria tersebut. Namun diduga, pria itu adalah Vincent Verhaag, yang belakangan disebut dekat dengannya.
 

Editor : Elvira Anna
Artikel Terkait
Seleb
4 hari lalu

Heboh Olla Ramlan Foto Mesra Bareng Tristan Molina, Go Publik?

Music
2 bulan lalu

Bahas Tuntas Kisah Jedar-Vincent hingga Seru-seruan Bareng Baim dan Nizam di Dahsyatnya Weekend

Seleb
2 bulan lalu

Pengakuan Mengejutkan Vincent Verhaag, Selalu Ngaku Orang Indonesia!

Seleb
3 bulan lalu

Ini Alasan Utama Vincent Verhaag Pilih Jadi WNI

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal