Latief Sitepu Kenang Kebaikan Mat Solar saat Sehat, Rajin Ibadah hingga Berangkatkan Puluhan Kru Pergi Umrah

Nurul Amanah
Latief Sitepu kenang kebaikan Mat Solar, artis lawas pemeran Bajaj Bajuri yang kini mengidap stroke. (Foto: Kolase)

JAKARTA, iNews.id - Aktor senior Latief Sitepu belum lama ini menjenguk Mat Solar. Aktor yang kini tengah melawan stroke tersebut merupakan rekan sesama pemain sinetron Tukang Bubur Naik Haji (TBNH).

Melalui foto-foto yang dibagikan Latief, terlihat potret Mat Solar yang kini lebih kurus dan duduk di kursi roda. Tak hanya itu, pemeran Haji Muhidin ini juga mengenang momen saat syuting ratusan episode bersama Mat Solar di TBNH. 

Dia mengatakan, sesama para pemain sudah seperti keluarga besar. Di momen ini, Latief Sitepu juga memuji kedisiplinan yang selalu diterapkan Mat Solar, terutama waktu untuk beribadah. 

"Dia orangnya disiplin. Kalau dia mau shalat, udah pokoknya berhenti syuting, shalat dia," kata Latief Sitepu dikutip dari kanal YouTube pribadinya, Selasa (7/3/2023).

Latief dan para pemain sinetron TBNH pun mengaku sangat kehilangan sosok Mat Solar saat harus hengkang dari sinetron tersebut akibat sakit yang dideritanya. Apalagi ketika harus meneruskan ratusan episode tanpa Mat Solar, rasanya kurang lengkap.

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
6 bulan lalu

Daftar Aktor dan Sinetron Peraih Penghargaan IDSA 2025, Mat Solar Dianugerahi Lifetime Achievement

Seleb
7 bulan lalu

Sedihnya Anak Mat Solar Lebaran Perdana Tanpa Ayah, Hanya Bertemu Lewat Mimpi

Seleb
8 bulan lalu

Uang Ganti Rugi Tanah Mat Solar Akhirnya Cair pada 26 Maret 2025

Seleb
8 bulan lalu

Datangi PN Tangerang, Anak Mat Solar Perjuangkan Hak Tanah sang Ayah

Seleb
8 bulan lalu

Pesan Terakhir Mat Solar untuk Anak sebelum Meninggal Dunia: Jangan Tinggalkan Sholat

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal