Pesan Hary Tanoesoedibjo Jelang Natal: Jadilah Terang dan Bermanfaat Bagi Sesama

Syifa Fauziah
Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo berpesan agar momentum jelang Natal dimanfaatkan agar bisa terus bermanfaat bagi sesama. (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo membagikan foto-foto acara program Natal yang akan hadir di RCTI, MNCTV dan GTV.  Hary berpesan agar momentum ini dimanfaatkan agar bisa terus bermanfaat bagi sesama. 

“Menghadiri taping program acara Natal yang akan tayang di RCTI, MNCTV dan GTV pada saat Natal nanti. Terima kasih kepada panitia dan tim yang telah membuat acara ini. Terus jadilah terang dan bermanfaat bagi sesama,” kata Hary Tanoesoedibjo, Selasa (06/12/2022).

Editor : Siska Permata Sari
Artikel Terkait
Film
1 jam lalu

GTV Hadirkan 3 Film Blockbuster Nonstop Setiap Malam di Triple Back to Back Special

Film
9 jam lalu

Hangat, Lucu dan Penuh Cerita! Amanda Manopo Siap Temani Sore Anda di Program Terbaru RCTI, Manda Curhat!

Film
1 hari lalu

GTV Menang Anugerah LSF 2025 di Kategori Televisi Peduli Pendidikan, Membanggakan!

Film
23 jam lalu

Sinopsis Sinetron Kau Ditakdirkan Untukku Eps 204, Minggu 9 November 2026: Baldy Minta Alisha Pulihkan Devan

Film
1 hari lalu

Sinopsis Sinetron Dusta Di Balik Cinta Eps 69, Minggu 9 November 2025: Kirana Ungkap Kebenaran!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal