Terungkap! Lokasi dan Waktu Akad Nikah Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid Hari Ini

Muhammad Sukardi
Thariq dan Aaliyah menikah hari ini (Foto: Youtube Thariq Halilintar)

JAKARTA, iNews.id - Lokasi dan waktu akad nikah Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid akhirnya terungkap. Berikut informasi selengkapnya.

Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid akan menggelar akad nikah pagi ini, Jumat (26/7/2024). Informasi sebelumnya, lokasi dan waktu masih dirahasiakan.

Namun, beredar kabar kalau akad nikah pernikahan mereka bakal dilangsungkan di Hotel Raffles Jakarta yang berlokasi di Ciputra World, Kuningan, Jakarta Selatan. Tepatnya akad nikah digelar di Dian Ballroom B lantai 11.

Soal waktu pelaksanaan, menurut tangkapan layar satu akun Instagram yang kemudian dibagikan ulang di @lambe__danu, Thariq dan Aaliyah akan mengesahkan kisah cinta mereka pada pukul antara 08.00 hingga 11.00 WIB, sesuai dengan jam penggunaan ballroom.

Pernikahan Thariq Halilintar dan Aaliyah Massaid ini bisa disaksikan secara langsung di kanal Youtube pribadi Thariq Halilintar.

Editor : Muhammad Sukardi
Artikel Terkait
Seleb
12 hari lalu

Selamat! Andrew Andika Resmi Menikahi Violentina Kaif

Seleb
31 hari lalu

Amanda Manopo Banjir Air Mata di Resepsi Pernikahan, Sampaikan Pesan Menyentuh

Seleb
31 hari lalu

Amanda Manopo Menikah, Gaun Rancangan Hian Tjen dan Makeup Bennu Sorumba

Seleb
31 hari lalu

Sah! Amanda Manopo Resmi Menikah dengan Kenny Austin

Seleb
1 bulan lalu

Perjalanan Cinta Selena Gomez dan Benny Blanco, Happy Ending yang Mengharukan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal