Usai Dilaporkan Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Siap Klarifikasi di Polres Jaksel Hari Ini

Ravie Wardani
Usai Dilaporkan Nikita Mirzani, Vadel Badjideh Siap Klarifikasi di Polres Jaksel Hari Ini (Foto: Instagram)

JAKARTA, iNews.id - Vadel Badjideh, selebgram yang tengah berkasus dengan Nikita Mirzani siap memberikan klarifikasi di Polres Jaksel Jumat (4/10/2024). Vadel akan diperiksa pada pukul 14.00 WIB usai pemeriksaannya pada pekan lalu ditunda karena alasan sakit.

Kehadiran Vadel hari ini disampaikan oleh pengacaranya, Razman Arif Nasution melalui video di Instagram pribadinya.

"Besok Insya Allah kalau tidak ada aral melintang sesuai dengan surat kami ke Polres Metro Jakarta Selatan, bahwa pukul 14.00 WIB kami akan mendampingi saudara Vadel Al Fajar Badjideh untuk dimintai keterangan klarifikasi di Polres Jakarta Selatan atas laporan saudari NM (Nikita Mirzani-red)," kata Razman dikutip Jumat (4/10/2024).

Editor : Vien Dimyati
Artikel Terkait
Buletin
7 jam lalu

Viral, Detik-Detik Warga Cilegon Diselamatkan dari Arus Banjir

Buletin
13 jam lalu

Momen Prabowo Terkesima Orasi Siswa Sekolah Rakyat Mampu Bicara 4 Bahasa Asing

Buletin
15 jam lalu

Bonatua Menang Gugatan di KIP, KPU Wajib Buka Salinan Ijazah Jokowi ke Publik

Buletin
1 hari lalu

Pandji Pragiwaksono Dilaporkan, Polda Metro Jaya Selidiki Dugaan Penistaan Agama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal