Infografis Daftar 4 Top Skor Timnas Indonesia di 2023

Johan Jaelani
Infografis Daftar 4 Top Skor Timnas Indonesia di 2023

JAKARTA, iNews.id - Daftar empat pencetak gol terbanyak untuk Timnas Indonesia sepanjang tahun 2023. Menariknya, salah satu di antaranya menempati posisi sebagai pemain belakang.

Tim Garuda menjalani 12 pertandingan sepanjang tahun 2023 di berbagai kompetisi. Dari jumlah tersebut, lima pertandingan berhasil dimenangkan, empat berakhir imbang, dan hanya mengalami tiga kekalahan.


Skuad Timnas Indonesia berhasil mencetak total 23 gol dan hanya kebobolan sebanyak 14 kali. Prestasi kemenangan terbesar tercatat pada babak pertama Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia, ketika menghadapi Brunei Darussalam.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

Infografis Ratu Denmark Margrethe II Umumkan Turun Takhta

Megapolitan
2 tahun lalu

Infografis Sampah Perayaan Malam Tahun Baru 2024 Terbesar setelah Pandemi

Destinasi
2 tahun lalu

Infografis 8 Pesta Kembang Api Paling Megah di Dunia

Nasional
2 tahun lalu

Infografis 5 Temuan Harta Karun Sepanjang 2023

Nasional
2 tahun lalu

Infografis Ganjar Siapkan Rp4 Triliun untuk Insentif Guru Agama

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal