Infografis Elektabilitas Partai Perindo Tembus 3,3 Persen

Felldy Aslya Utama
Infografis Elektabilitas Partai Perindo Tembus 3,3 Persen

JAKARTA, iNews.id - Litbang Kompas merilis elektabilitas partai politik pada Juni tahun 2022. Hasilnya elektabilitas Partai Perindo melampaui Partai Persatuan Pembangunan (PPP).

Elektabilitas partai politik dibagi menjadi tiga kategori yakni partai papan atas, partai papan menengah dan bawah serta partai nonparlemen pusat. Untuk kategori partai nonparlemen, Partai Perindo memimpin dengan elektabilitas 3,3 persen, disusul Hanura 1,0 persen, PSI 0,7 persen, Garuda 0,4 persen, Berkarya 0,1 persen dan lainnya 0,6 persen.

Kategori partai papan atas dipimpin PDIP dengan elektabilitas 22,8 persen. Lalu disusul Gerindra 12,5 persen, Demokrat 11,6 persen dan Golkar 10,3 persen. Tidak menjawab 16,0 persen.

Sementara kategori partai papan menengah dan bawah, PKB dan PKS sama-sama meraih elektabilitas 5,4 persen. Kemudian Nasdem 4,1 persen, PAN 3,6 persen dan PPP 2,0 persen.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
2 tahun lalu

Infografis Politikus PDIP Duga Ada Skenario Loloskan Parpol Tertentu ke Parlemen

Nasional
3 tahun lalu

Infografis Menteri ATR Hadi Tjahjanto Diyakini Jalankan Tugas Secara Maksimal dan Profesional

Internasional
4 tahun lalu

Infografis PM Jepang Umumkan Rencana Pengunduran Diri

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal