Infografis Hasil Kualifikasi Euro 2024

Uci Alrasyid
Hasil Lengkap Kualifikasi Euro 2024

GLASGOW, iNews.id- Beberapa pertandingan menarik dari laga uji coba dan Kualifikasi Euro 2024 telah berlangsung hingga pagi tadi.

Sejumlah timnas dari benua Eropa juga telah mengikuti pertandingan Kualifikasi Euro 2024. Timnas Spanyol tampil impresif dengan meraih kemenangan besar 6-0 melawan Siprus. Belgia juga menunjukkan performa yang kuat dengan mengalahkan Estonia 5-0, sementara Italia berhasil meraih kemenangan tipis 2-1 melawan Ukraina.

Berikut hasil lengkap Kualifikasi Euro 2024.

Belgia 5-0 Estonia 
Israel 1-0 Belarusia 
Italia 2-1 Ukraina 
Malta 0-2 Makedonia Utara 
Norwegia 2-1 Georgia 
Rumania 2-0 Kosovo 
Spanyol 6-0 Siprus 
Swedia 1-3 Austria 
Swiss 3-0 Andora

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Internasional
2 tahun lalu

Infografis 8 Negara di Dunia Tidak Pernah Ada Malam

Megapolitan
2 tahun lalu

Infografis 5 Fakta Pesta Orgy di Apartemen Jaksel

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis 6 Tunjangan PNS yang Bakal Dihapus jika Diganti Skema Gaji Tunggal

Soccer
2 tahun lalu

Infografis 16 Tim Lolos Piala Asia U-23 2024

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis Cuti Bersama 2024 Bersifat Tak Wajib dan Potong Cuti Tahunan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal