Infografis Hong Kong Akan Bagi-bagi 500.000 Tiket Pesawat Gratis

Cahya Puteri Abdi Rabbi
Infografis Hong Kong akan bagi-bagi 500.000 tiket pesawat gratis. Desain: Made

HONG KONG, iNews.id - Hong Kong akan membagikan 500.000 tiket pesawat gratis pada 2023. Tiket gratis ini merupakan bagian dari kampanye Hello Hong Kong demi mendongkrak industri pariwisatanya. 

Dikutip dari CNBC International, pembagian tiket gratis untuk wisatawan mancanegara tersebut akan dimulai pada Maret 2023 dan berlangsung selama enam bulan. Kepala Eskekutif Otoritas Bandara Hong Kong Fred Lam mengatakan, ada berbagai cara untuk mendapatkan tiket gratis, seperti sistem lotre hingga pembelian satu gratis satu.

Otoritas Bandara pada 2020 lalu telah mengeluarkan dana sebesar 2 miliar dolar AS untuk membeli tiket dari maskapai penerbangan, seperti HK Express, Cathay Pacific Airways, dan Hong Kong Airlines.

Editor : Jujuk Ernawati
Artikel Terkait
Bisnis
3 tahun lalu

Hong Kong Akan Bagi-bagi 500.000 Tiket Pesawat Gratis demi Dongkrak Pariwisata

Internasional
12 bulan lalu

Infografis Perempuan TKI Dibunuh di Air Terjun Hong Kong

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis Otorita IKN Akan Kembangkan Pariwisata dan Ekonomi Lokal

Internasional
2 tahun lalu

Infografis Sanksi AS terhadap Iran

Bisnis
3 tahun lalu

Infografis Erick Thohir Sebut 13 BUMN Masih Rugi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal