Infografis Insentif Konversi Motor Listrik Naik Jadi Rp10 Juta

Atikah Umiyani
Insentif Konversi Motor Listrik Naik Jadi Rp10 Juta

JAKARTA, iNews.id - Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Arifin Tasrif resmi menerbitkan aturan soal perubahan besaran insentif konversi motor berbasis bahan bakar minyak (BBM) menjadi motor berbasis listrik. Hal tersebut tercantum dalam Peraturan Menteri ESDM Nomor 13 Tahun 2023 tentang Perubahan Atas Permen ESDM Nomor 3 Tahun 2023. 

Dalam Pasal 3 Ayat 3 pada Peraturan Menteri ESDM 13/2023 tercantum, biaya konversi ditetapkan paling tinggi sebesar Rp17 juta untuk sepeda motor dengan kapasitas mesin sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan di bidang perhubungan. Biaya konversi itu meliputi biaya untuk battery pack, brushless DC (BLDC) motor, dan controller yang disesuaikan dengan rincian kapasitas energi listrik pada Baterai dan daya Motor Listrik.

Kemudian, pada Pasal 3 Ayat 4 beleid tersebut juga dijelaskan bahwa nilai potongan Biaya Konversi diberikan sebesar Rp10.000.000 untuk setiap sepeda motor konversi.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Soccer
2 tahun lalu

Infografis Messi, Ronaldo atau Mbappe yang Lebih Tajam di Usia 25 Tahun?

Soccer
2 tahun lalu

Infografis Daftar 7 Pemain Naturalisasi Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

All Sport
2 tahun lalu

Infografis Deretan Pevoli Asia Tenggara Rival Megawati di Korsel

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis Jasa Marga Beri Diskon Tarif 10% Tol Cikampek hingga Kalikangkung

Sains
2 tahun lalu

Infografis China Bikin Robot Humanoid Terkuat di Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal