Infografis Pemkot Bekasi Terbitkan Imbauan Cegah PMK Hewan Ternak: Kerugian Bisa Sampai Rp263 Miliar

Jonathan Simanjuntak
Infografis Pemkot Bekasi Terbitkan Imbauan Cegah PMK Hewan Ternak: Kerugian Bisa Sampai Rp263 Miliar (foto: iNews.id)

JAKARTA, iNews.id - Pemerintah Kota (Pemkot) Bekasi mulai menerbitkan imbauan mengenai penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak. Apalagi penyebaran PMK yang tidak terbendung disinyalir dapat merugikan peternak hingga ratusan miliar.

Kasus PMK hewan sudah ditemukan di beberapa daerah di Indonesia seperti Jawa Barat dan Jawa Timur. Oleh sebabnya pencegahan masuknya penyakit itu perlu digencarkan.

“Kerugian ekonomi dapat mencapai Rp263 miliar per tahun dari kerugian akibat kematian ternak milik masyarakat,” kata Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan Kota Bekasi (DKPPP) Kota Bekasi, Herbert SW Panjaitan, Rabu (18/5/2022).

Herbert menilai penyebaran PMK hewan yang tak terbendung sewaktu-waktu dapat mencapai morbiditas 90-100 persen. Oleh sebabnya kematian hewan ternak itu bisa menimbulkan kerugian dari masyarakat.

Editor : Reza Fajri
Artikel Terkait
Nasional
9 bulan lalu

Infografis Gibran Tinjau Lokasi Banjir di Pondok Gede Permai Bekasi

Makro
9 bulan lalu

Infografis Aturan Baru Jemaah Haji, Barang Kiriman Maksimal Rp24,5 Juta Bebas Bea Masuk

Nasional
9 bulan lalu

Infografis Kriteria Karyawan yang Dapat Pembebasan PPh 21

Nasional
2 tahun lalu

Infografis Ganjar Pranowo Bakal Sikat Calo Lowongan Pekerjaan

Megapolitan
2 tahun lalu

Infografis 16.999 KK di Kabupaten Bekasi Kesulitan Air Bersih

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal