Infografis Pengunjung Candi Borobudur Diprediksi Tembus 300.000 Wisatawan saat Perayaan Waisak 2024

Uci Alrasyid
Pengunjung Candi Borobudur Diprediksi Tembus 300.000 Wisatawan saat Perayaan Waisak 2024

JAKARTA, iNews.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno memperkirakan bahwa antara 200.000 hingga 300.000 pengunjung akan menghadiri perayaan Tri Suci Waisak 2568 BE/2024 di Candi Borobudur, Magelang, Jawa Tengah pada 23 Mei. 

Selain itu, PT Aviasi Pariwisata Indonesia (Persero) atau InJourney telah mengundang 40 Bhikku dari Thailand, Malaysia, Singapura, dan Indonesia, serta melibatkan 20.000 umat Buddha dalam perayaan tersebut.

Tak hanya itu, Sandiaga menegaskan bahwa perayaan Tri Suci Waisak akan menjadi magnet bagi wisatawan domestik, dengan jumlah pengunjung yang masih didominasi oleh mereka. Direktur Pemasaran dan Program Pariwisata InJourney, Maya Watono, juga mengkonfirmasi bahwa wisatawan yang menyaksikan rangkaian acara Waisak cenderung berasal dari dalam negeri.

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Infografis
6 bulan lalu

Infografis Cara Ikut Festival Lampion Borobudur 2025

Nasional
6 bulan lalu

Infografis Puncak Waisak di Borobudur Diprediksi Dihadiri 100.000 Umat

Internasional
2 tahun lalu

Infografis 10 Candi Terbesar di Dunia

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis Kementerian PUPR Lanjutkan Penataan Borobudur

Bisnis
2 tahun lalu

Infografis Single Authority Management untuk Kelola Candi Borobudur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal