Infografis Prediksi Susunan Pemain Indonesia Vs Uzbekistan di Asian Games 2022

Uci Alrasyid
Prediksi Susunan Pemain Indonesia Vs Uzbekistan di Asian Games 2022

HANGZHOU, iNews.id – Prediksi susunan pemain Indonesia vs Uzbekistan di Asian Games 2022 menarik diulas. Kedua tim bertanding pada babak 16 Besar di Shangcheng Sports Centre Stadium, Hangzhou, China, pada Kamis (28/9/2023) pukul 15.30 WIB.

Pelatih Timnas Indonesia U-24, Indra Sjafri, telah mendapatkan tambahan amunisi berharga di babak 16 Besar ini, yaitu striker yang penuh potensi dari Persis Solo, Ramadhan Sananta.

Sebelumnya, Persis Solo tidak melepaskan Sananta untuk memperkuat Timnas Indonesia U-24 selama penyisihan grup. Namun, klub tersebut mengubah kebijakannya ketika Gauda Muda berhasil lolos ke babak 16 Besar.

TIMNAS INDONESIA U-24
  
FORMASI: 3-4-3 
Ernando Ari; Andy Setyo, Rizky Ridho, Alfeandra Dewangga; Robi Darwis, Syahrian Abimanyu, Ananda Raehan, Haykal Alhafiz; Egy Maulana Vikri, Ramadhan Sananta, Ramai Rumakiek 

Pelatih: Indra Sjafri

Editor : Johan Jaelani
Artikel Terkait
Soccer
10 bulan lalu

Infografis Jadwal Timnas Indonesia Senior hingga Kelompok Umur di 2025

Soccer
12 bulan lalu

Infografis Ranking FIFA Timnas Indonesia Meroket usai Hancurkan Arab Saudi

Soccer
12 bulan lalu

Infografis Ole Romeny Bakal Dinaturalisasi

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Daftar 6 Lawan Timnas Indonesia usai Dikalahkan China

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Jadwal Timnas Indonesia di Putaran 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal