Infografis Tips Mengelola Uang untuk Freelancer

Rina Anggraeni
Infografis Tips Mengelola Uang untuk Freelancer

JAKARTA, iNews.id - Bagi sebagian freelancer atau pekerja lepas, mengelola keuangan mungkin menjadi hal yang tidak mudah. Padahal, ini sangat penting diketahui agar bisa menggunakan penghasilan dengan cerdas dan menabung.  

Ada beberapa tips mengelola uang untuk freelancer yang bisa dicoba, di antaranya membuat anggaran bulanan. Saat membuat anggaran, biasanya dimulai dengan mencatat pendapatan bersih. Namun untuk freelancer, mungkin lebih berguna untuk memulai dengan pengeluaran. 

Mulailah dengan mencatat apa yang perlu dibeli atau dibayar, seperti membeli makanan dan membayar utang. Ini akan membantu Anda menentukan apa yang perlu Anda hasilkan dari pekerjaan lepas Anda. Selain itu, atur atau belanjakan uang berdasarkan skala prioritas.

Bagi rencana keuangan dalam tiga alokasi, yaitu catatan kebutuhan pokok, tabungan, dan gaya hidup yang bisa Anda gunakan untuk memenuhi hobi atau kesenangan lain. 

Tips lainnya, siapkan dana darurat. Ini penting supaya Anda bisa mengatasi penghasilan yang belum stabil, sementara ada biaya rutin yang perlu dikeluarkan baik untuk keperluan pribadi maupun untuk keperluan bisnis. 

Tips mengelola uang untuk freelancer lainnya, bisa disimak dalam infografis.

Editor : Maria Christina
Artikel Terkait
Health
10 bulan lalu

Infografis 6 Manfaat Ubi Jalar untuk Kesehatan

Bisnis
1 tahun lalu

Infografis 4 Tips Menabung ala Sandwich Generation

Keuangan
2 tahun lalu

Infografis 5 Tips Mengelola Uang THR agar Tak Boros

Bisnis
4 tahun lalu

Infografis 5 Pekerjaan yang Bisa Dilakukan secara Online

Niaga
4 tahun lalu

Infografis Tips Hindari Kecurangan SPBU Nakal

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal