Infografis Wayne Rooney Ejek Sikap Arogan Kylian Mbappe

Fitradian Dimas Kurniawan
Infografis Wayne Rooney Ejek Sikap Arogan Kylian Mbappe

WASHINGTON, iNews.id - Mantan pemain Manchester United, Wayne Rooney, rupanya tak terlalu suka dengan sikap Kylian Mbappe. Dia bahkan mengingatkan Mbappe agar menjaga sikapnya kepada Lionel Messi.

Bintang Paris Saint-Germain (PSG), Kylian Mbappe memang menjadi bahan perbincangan sejak akhir pekan lalu. Dia dikabarkan tengah berselisih dengan rekan satu timnya dan mengakibatkan ruang ganti memanas.

Banyak yang menilai Mbappe terlalu berkuasa di klub itu. Pihak klub terkesan manut dan bahkan membebaskan sang pemain memegang keputusan di dalam dan luar lapangan.

Baru-baru ini, Mbappe terlibat pertengkaran singkat dengan Neymar. Messi sendiri tak terlibat secara langsung. Hanya saja, Rooney merasa ego yang dimiliki oleh Mbappe terlalu besar.

Padahal, Rooney merasa tidak seharusnya Mbappe bersifat seperti itu. Terlebih ketika ada pemain seperti Messi yang ikut menjadi salah satu rekan satu timnya di PSG. Belum lagi Messi merupakan teman akrab Neymar, yang menjadi rival Mbappe.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
6 bulan lalu

Infografis Fakta Menarik PSG Vs Inter Milan di Final Liga Champions

Soccer
1 tahun lalu

Infografis 10 Pemain dengan Gaji Tertinggi di Liga Spanyol 2024-2025

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Gaji Kylian Mbappe di Real Madrid Lebih Kecil Dibanding di PSG

Soccer
1 tahun lalu

Infografis Kylian Mbappe Resmi Gabung Real Madrid

Soccer
2 tahun lalu

Lionel Messi Raih Penghargaan Pemain Terbaik FIFA 2023, Kalahkan Erling Haaland dan Kylian Mbappe

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal