14 Negara Dilarang Masuk Indonesia, Begini Suasana Bandara Soekarno Hatta

Antara

TANGERANG, iNews.id - Sejumlah penumpang pesawat internasional antre pemeriksaan setibanya di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno-Hatta, Tangerang, Banten, Jumat (7/1/2022). Pemerintah untuk sementara menutup pintu masuk bagi warga dari 14 negara. 

Daftar negara dilarang masuk Indonesia yaitu Afrika Selatan, Botswana, Norwegia, Prancis, Angola, Zambia, Zimbabwe, Malawi, Mozambique, Namibia, Eswatini, Lesotho, Inggris dan 

Denmark. Upaya ini untuk mencegah penyebaran COVID-19 tipe SARS-CoV-2 varian B.1.1.529 atau Omicron yang berlaku hari Jumat(7/1/2022). 

(ANTARA FOTO/Fauzan)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Seluruh Penerbangan dari Bandara Husein Sastranegara Bandung Pindah ke Kertajati

Photo
2 tahun lalu

Bandara Internasional Dhoho Kediri Ditargetkan Beroperasi 8 Desember 2023

Photo
3 tahun lalu

Puncak Covid-19 Varian XBB Diprediksi Terjadi Desember 2022

Photo
3 tahun lalu

Waspada Varian Covid-19 Baru Omicron BA4 dan BA5 Masuk Indonesia

Photo
4 tahun lalu

Proyek Pembangunan Jalan Layang Kopo Capai 93 Persen

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal