238 Rumah Rusak dan Akses Jalan Putus akibat Bencana Tanah Bergerak di Tegal

Antara

TEGAL, iNews.id - Seorang warga menunjukkan lantai rumah yang rusak parah akibat bencana tanah bergerak di Desa Dermasuci, Kabupaten Tegal, Jawa Tengah, Senin (14/2/2022). 

Menurut data pemerintah desa setempat, jumlah rumah yang rusak akibat bencana tanah bergerak bertambah dari 97 rumah menjadi 238 rumah dan mengakibatkan sejumlah akses jalan desa terputus. ANTARA FOTO/Oky Lukmansyah

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
30 hari lalu

Pulihkan Jaringan Sumatera, Komdigi Kirim 100 Genset dan 500 Ponsel

Photo
30 hari lalu

Akses Putus Total, JHL Foundation Tembus Lokasi Bencana di Agam via Jalur Offroad

Photo
1 bulan lalu

Global Prestasi School Gandeng MNC Peduli Bantu Korban Bencana Sumatera

Photo
1 bulan lalu

Posko Dapur Umum untuk Korban Bencana Aceh

Photo
1 bulan lalu

KADIN Jakarta Timur Salurkan 10 Ton Bantuan untuk Korban Banjir di Sumatera

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal