3 Perupa Surabaya Suguhkan Karya Seni Bir Temulawak

Ali Masduki

SURABAYA, iNews.id - Pengunjung mengamati karya bertajuk “Bir Temulawak", karya tiga perupa asal Surabaya, Albert Wenas, Ananto Setiawan dan Beny Dewo, di At Hotel Zenna, Raya Prapen Surabaya, Jawa Timur, Senin (15/7/2019).

Sebanyak 60 karya Seni instalasi bermaterialkan bambu, kayu, batu, besi dan perabot studio atau bengkelnya masing-masing dipamerkan hingga 22 Juli 2019.

“Bir Temulawak” yang berarti “Yen Dipikir Nglarakne Awak”, memiliki makna legowo, nriman dari segala hasil yang sebelumnya telah di lalui dengan kerja keras. Bukan konsepsi orang-orang kalah, tapi orang-orang tangguh yang siap menghadapi tantangan baru dalam berkarya.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 bulan lalu

Pameran Kids Biennale Indonesia 2025 Angkat Suara Anak Lewat Seni

Photo
6 bulan lalu

Peserta Ruang Kreatif Musikal Budaya Tampilkan Musikal Orisinil Bertema Perjuangan

Photo
10 bulan lalu

Aktor-Aktor Top Pemeran Lakon Dag Dig Dug Akan Hibur Penikmat Seni

Photo
10 bulan lalu

Puisi Esai Sangat Potensial untuk Alih Wahana ke Teater, Film, dan Karya Seni Lain

Photo
11 bulan lalu

Kolaborasi Karya Seni pada Pameran Urban Pulse: Spectrum of Contemporary Art in Singapore

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal