7 Hewan Dilindungi Diamankan BKSDA Riau, Ada Owa Jawa dan Lutung

Antara

PEKANBARU, iNews.id - Barang bukti tangkapan hasil operasi penertiban Tanaman dan Satwa Liar (TSL) oleh Balai Gakkum LHK Wilayah II Sumatera berupa seekor bayi Owa dan Lutung diperlihatkan di Kantor BBKSDA Riau, di Pekanbaru, Riau, Rabu (1/4/2020).

Petugas Gakkum LHK Wilayah II Sumatera mengamankan sebanyak empat ekor Owa dan tiga ekor Lutung dari tangan seorang pelaku perdagangan liar di jalan lintas Pekanbaru-Sungai Pagar, Kabupaten Kampar.

(ANTARA FOTO/Rony Muharrman)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Kondisi Kebun Binatang Medan Zoo Terbengkalai, Nasib Hewan Dilindungi Terancam

Photo
3 tahun lalu

Bayi Tapir Ditemukan Terjebak Dalam Lubang Dievakuasi BKSDA Riau

Photo
3 tahun lalu

Lucunya Raden, Anak Anoa yang Lahir Melalui Operasi Caesar

Photo
4 tahun lalu

Penyelundupan Kakaktua Raja Asli Papua

Photo
4 tahun lalu

Memangsa Ayam Ternak, Beruang Madu Diselamatkan BKSDA Jambi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal