Air Terjun Pung Bunga, Surga Tersembunyi di Maros

Muchtamir Zaide

MAKASSAR, iNews.id - Sejumlah wisatawan menikmati suasana air terjun Pumbunga, Maros, Sulawesi Selatan, Kamis (9/5/2024). 

Air Terjun Pung Bunga biasa disebut Air Terjun Pumbunga adalah salah satu destinasi wisata favorit yang tempatnya belum banyak diketahui. 

Lokasinya berada tepat pada kawasan hutan produksi di Dusun Baru, Desa Bonto Manurung, Kecamatan Tompobulu, Kabupaten Maros. 

Air terjun ini memiliki ketinggian sekitar 30 meter yang tersusun atas 2 tingkat. Adapun kedalaman pada kolam air sekitar 5-10 meter.

(Foto: Muchtamir)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 bulan lalu

Alun-Alun Tuban Jadi Destinasi Wisata Favorit Pasca Renovasi

Photo
5 bulan lalu

Suasana Kota Tua Jakarta saat Libur Cuti Bersama Iduladha

Photo
6 bulan lalu

Ekspedisi Ekstrem! Meluncur di Atas Batu Curam Air Terjun Lembanna

Photo
7 bulan lalu

Libur Lebaran 2025, Jalan Malioboro Dipadati Wisatawan

Photo
10 bulan lalu

Kampung Seni Borobudur Destinasi Wisata Baru di Magelang

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal