Aksi Mahasiswa Universitas Columbia AS Dukung Palestina Terus Berlanjut

Yudistiro Pranoto

NEW YORK, iNews.id - Mahasiswa Universitas Columbia terus melanjutkan aksi unjuk rasa di kampusnya, New York, Amerika Serikat (AS), Selasa (29/4/2024) WIB. Mereka mendukung kebebasan warga Palestina yang terus diganggu oleh serangan Israel.

Pengunjuk rasa memasang tenda di halaman universitas dan menuliskan pesan damai. Tidak lupa mereka menancapkan bendera Palestina sebagai bentuk dukungan.

Kemarin, polisi AS menangkap mahasiswa pro-Palestina saat sedang berunjuk rasa. Tindakan polisi dikecam karena dianggap membungkam kebebasan berekspresi. Sementara AS dikenal sebagai negara paling demokratis.

(Foto:  REUTERS/Caitlin Ochs)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
19 hari lalu

Rapat Dengar Pendapat Warga, Mahasiswa Piknik di Depan Gedung DPR

Photo
2 bulan lalu

Massa Aksi Bubarkan DPR Bawa Bendera One Piece

Photo
2 bulan lalu

Perlawanan Massa Hadapi Polisi yang Bubarkan Aksi Unjuk Rasa di DPR

Photo
2 bulan lalu

Mendikti Saintek: Mahasiswa adalah Penggerak Masa Depan Bangsa

Photo
3 bulan lalu

Ribuan Massa Hadiri Aksi Bela Palestina di Monas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal