JAKARTA, iNews.id - Pengunjuk rasa mengikuti aksi di depan Kedubes India, Jakarta, Jumat (6/3/2020). Ratusan umat muslim dari berbagai organisasi kemasyarakatan melakukan aksi sebagai bentuk solidaritas bagi umat muslim India terkait konflik di negara tersebut.
(ANTARA FOTO/Wahyu Putro A)