Arsenal Tembus Perempat Final Liga Champions, Kiper David Raya Jadi Pahlawan

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - Arsenal menang dramatis atas FC Porto pada leg kedua babak 16 besar Liga Champions di Emirates Stadium, Rabu (13/3/2024) dini hari WIB.

Tim asuhan Mikel Arteta akhirnya menembus perempat final Liga Champions 2023-2024 dan menghapus kutukan 14 tahun usai menang adu penalti kontra FC Porto pada leg kedua 16 besar, Rabu (13/3/2024) pagi WIB.  

Arsenal memulai laga dengan agresif untuk membayar defisit satu gol setelah kalah 0-1 pada leg pertama di markas Porto, tiga pekan lalu. 

Meriam London menyamakan kedudukan (agregat) menjadi 1-1 setelah gol diciptakan Leandro Trossard pada babak pertama, pertandigan berakhir seri hingga perpanjangan waktu berakhir.

Klub London Utara akhirnya menang setelah drama adu penalti. Kiper Arsenal David Raya menjadi pahlawan.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
12 bulan lalu

Wajah Bek Barcelona Pau Cubarsi Sobek 10 Jahitan Tetap Senyum, Netizen: Bocil Tangguh!

Photo
1 tahun lalu

Arsenal Nyaris Kalahkan Manchester City di Stadion Etihad

Photo
1 tahun lalu

Liverpool Pecundangi AC Milan di San Siro

Photo
1 tahun lalu

Derby London Utara, Arsenal Petik Kemenangan di Kandang Tottenham Hotspur

Photo
1 tahun lalu

15 Kali Juara Liga Champions, Real Madrid Klub Terbaik Eropa

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal