Atraksi Si Raja Rimba saat Peringatan Hari Harimau Internasional 2023

Antara

BOGOR, iNews.id - Sejumlah pengunjung menyaksikan atraksi Raja Rimba saat peringatan Hari Harimau Internasional 2023 di Taman Safari Indonesia (TSI), Cisarua, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Sabtu (29/7/2023). 

TSI Bogor menggelar peringatan Hari Harimau Internasional 2023 dengan kegiatan keeper talk, face painting, pojok edukasi dan atraksi Raja Rimba sebagai upaya pelestarian habitat harimau sehingga keberadaannya tetap terjaga. 

ANTARA FOTO/Arif Firmansyah

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
7 bulan lalu

Mantan Pemain Sirkus dan Pengelola Taman Safari Diminta Berdamai

Photo
3 tahun lalu

Atraksi Menari Sambil Memainkan Kobaran Api

Photo
3 tahun lalu

Harimau Sumatera Masuk Kandang Jebak di Desa Lhok Bengkuang

Photo
4 tahun lalu

Melihat Koleksi Harimau Benggala di Taman Rusa Aceh Besar

Photo
4 tahun lalu

Momen Penyelamatan Harimau Sumatera Korban Konflik di Jambi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal