Bangunan Pesisir Pantai Mapak Indah NTB Terancam Roboh akibat Abrasi

Antara

MATARAM, iNews.id - Pengunjung melintas di jalan yang amblas akibat tergerus gelombang di Pantai Mapak Indah, Kelurahan Jempong Baru, Mataram, NTB, Rabu (13/7/2022). 

Gelombang tinggi dan pasang yang terjadi sejak dua hari lalu di daerah tersebut mengakibatkan sejumlah pondasi bangunan kafe milik warga terancam roboh akibat abrasi pantai.

(ANTARA FOTO/Ahmad Subaid)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Penanganan Abrasi Pantai Kuta Bali

Photo
2 tahun lalu

Abrasi Sungai Pohara Meluas Disebabkan Material Pasir Diambil Warga Setempat

Photo
2 tahun lalu

Waspada Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Perairan Aceh Barat

Photo
2 tahun lalu

Dermaga Teluk Labuan Rusak Diterjang Gelombang Tinggi

Photo
2 tahun lalu

Waspada, Gelombang Tinggi hingga 4 Meter di Perairan Jawa Timur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal