BTN Jakarta Run 2023 Diikuti 12.000 Pelari Sukses Digelar

Yudistiro Pranoto

JAKARTA, iNews.id - Direktur Utama Bank BTN Nixon L Napitupulu bersama Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono melepas para pelari BTN Jakarta Run 2023 di Medan Merdeka Selatan, Minggu (12/11/2023). 

BTN Jakarta Run 2023 sukses digelar dengan jumlah peserta mencapai 12.000 pelari dari dalam dan luar negeri. Ajang ini menjadi wajah baru kegiatan lari di Jakarta dan menjadi ajang wadah berkumpulnya masyarakat dan komunitas pelari Jakarta guna menggelorakan semangat berolahraga, kebersamaan demi kesehatan yang lebih baik.

Adapun kategori lari di BTN Jakarta Run 2023 dibagi menjadi 4 kategori, yaitu Marathon (42K), Half Marathon (21K), 10K, dan 5K. Seluruh rute dimulai dan berakhir di Jl. Medan Merdeka Selatan (Balai Kota DKI Jakarta).

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 bulan lalu

Direksi BTN Dengarkan Aspirasi Nasabah

Photo
3 bulan lalu

BTN Cetak Laba Bersih Rp1,7 Triliun

Photo
3 bulan lalu

BTN Digital Store Hadir di Bursa Efek Indonesia

Photo
3 bulan lalu

Kerja Sama Layanan Perbankan bagi 6,5 Juta Jemaat HKBP

Photo
3 bulan lalu

Kolaborasi Dukung Jakarta Jadi Kota Global

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal