Cantiknya Vanessa Ponce dan Alya Nurshabrina Jelang Final Miss Indonesia 2019

Siska Permata Sari

JAKARTA, iNews.id - Miss World 2018 Vanessa Ponce de Leon dan Miss Indonesia 2018 Alya Nurshabrina tampil cantik saat menghadiri jumpa pers Final Miss Indonesia 2019 di MNC Studios, Kebon Jeruk, Jakara, Kamis (14/2/2018).

Acara tersebut juga dihadiri Chairwoman of Miss Indonesia Organization Liliana Tanoesoedibjo dan Chairwoman Miss World Organization Julia Morley. Malam puncak Miss Indonesia 2019, Jumat (15/2/2018) akan diramaikan oleh Judika, Brisia Jodie, Arsy Widianto, dan Siti Badriah. Sementara itu, acara akan dipandu Daniel Mananta, Robby Purba, Amanda Zefanya dan Sere Kalina untuk host Red Carpet.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 bulan lalu

Miss Indonesia 2025 Diprediksi Menang di Ajang Miss World Ke-73

Photo
4 bulan lalu

38 Finalis Miss Indonesia 2025 Kunjungi iNews Tower, Bahas Media dan Gen Z

Photo
4 bulan lalu

Eksklusif! Momen Miss World 2025 Opal Suchata Kunjungi iNews Tower

Photo
4 bulan lalu

Potret Miss World 2025 Opal Suchata Chuangsri Tiba di Bandara Soetta

Photo
4 bulan lalu

Grand Final Miss Indonesia 2025 Disiarkan Langsung oleh RCTI pada 9 Juli

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal