Debat Pilkada, 4 Cagub-Cawagub NTT Adu Visi Misi Pemberantasan Korupsi

Isra Triansyah

JAKARTA, iNews.id - Empat pasangan calon gubernur (cagub) dan calon wakil gubernur (cawagub) Nusa Tenggara Timur (NTT) 2018 yakni Esthon L Foenay-Christian Rotok, Emmilia Nomleni, Benny K Harman-Benny A Litelnoni, dan Viktor Bungtilu Laiskodat-Joseph Nae Soi mengikuti debat terbuka kedua di Jakara Concert Hall, iNews Tower, Jakarta, Selasa (8/5/2018) malam.

Debat terbuka kedua ini mengambil tema Penataan Birokrasi dan Pemberantasan Korupsi. Cagub dari paslon nomor dua Marianus Sae tidak dapat hadir lantaran tengah berurusan dengan KPK.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Kerja Sama MTP dan iNews, Hary Tanoesoedibjo Harap Terjalin Kolaborasi

Photo
5 tahun lalu

Menko Muhadjir dan Airlangga Didaulat Jadi Juri Kehormatan Indonesia Awards 2020

Photo
7 tahun lalu

15 November, iNews Gelar Indonesia Awards 2018

Photo
7 tahun lalu

Gelar Festival Pesona Lokal di 9 Kota, Adira Finance dan iNews Raih MURI

Photo
7 tahun lalu

Audiensi iNews dan Bappenas Bahas Indonesia Awards 2018

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal