Ekspresi Ganjar Pranowo Diroasting Komika Disabilitas Dani Aditya

Wiwie Heriyani

JAKARTA, iNews.id - Calon Presiden (Capres) nomor urut tiga, Ganjar Pranowo mendadak diroasting oleh para komika saat menghadiri Teman Cerita Fest di Djakarta Theater XXI, Jakarta Pusat, Kamis, (21/12/2023).

Salah satu komika yang meroasting Ganjar adalah Dani Aditya, salah seorang komika disabilitas pertama di Indonesia. Di tengah keterbatasannya, Dani tampak sukses membuat Ganjar terhibur dengan bahan roasting-nya.

“Di sini saya ditugasin roasting bapak ya. Saya bangga loh sama pak Ganjar Pranowo. Beri tepuk tangan!” ujar Dani, saat membuka aksi roastingnya di depan Ganjar Pranowo, disambut tepuk tangan penonton yang hadir.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
15 hari lalu

Potret Penyandang Disabilitas Ikuti Turnamen Mancing

Photo
8 bulan lalu

BSI Berangkatkan 3 Bus Khusus Penyandang Disabilitas Mudik ke Kampung Halaman

Photo
10 bulan lalu

Potret Penyandang Disabilitas Belajar Merangkai Bunga

Photo
11 bulan lalu

Penyerahan Donasi kepada Penyandang Disabilitas

Photo
11 bulan lalu

YAPL Bantu Kembangkan Potensi Anak Penyandang Disabilitas

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal