Festival Indonesia: Pesta Anak Bangsa dari Indonesia untuk Pertumbuhan Ekonomi Digital Nasional

Heru Haryono

JAKARTA, iNews.id - Plt. Asisten Deputi Pengembangan Ekonomi Kreatif, Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Liz Zeny Merry (kedua kanan) bersama Ketua Umum Asosiasi E-commerce Indonesia (idEA) Bima Laga (kanan), Senior Vice President PT Bank Central Asia Tbk. Dody Santosa Iswan (kedua kiri), dan Key Account Manager J&T Express Iwan Senjaya memberikan keterangan saat konferensi pers penyelenggaraan Festival Indonesia: Pesta Anak Bangsa di Jakarta, Rabu (21/6/2023).

Ekonomi digital Indonesia menjanjikan pertumbuhan yang sangat besar di masa mendatang. Pada 2027, peningkatan nilai ekonomi digital nasional berpotensi menembus lebih dari Rp 3.000 triliun. Capaian tersebut tentu tidak serta merta tercapai tanpa adanya inovasi dan kreativitas lainnya dalam mengembangkan semua potensi di industri digital Indonesia. 

Sebagai salah satu program yang mendorong pertumbuhan ekonomi digital, terutama pasca-pandemi, Gerakan Nasional Bangga Buatan Indonesia telah berhasil mendorong lebih dari 13 juta pelaku usaha lokal untuk onboard di platform ecommerce sejak peluncurannya pada 14 Mei 2020. Memasuki tahun keempat keberadaannya, Gernas BBI akan menggelar Festival Indonesia: Pesta Anak Bangsa, pada 8-9 Juli 2023 di Plaza Tenggara, Gelora Bung Karno, Jakarta.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
1 bulan lalu

25 Organisasi Masyarakat Sipil Tampilkan Produk Unggulan dan Inovatif

Photo
3 bulan lalu

IDBS 2025 Tekankan Keamanan Siber dan Inklusi Keuangan Digital

Photo
3 bulan lalu

Hadirkan Inovasi Modern, BNI WondrX 2025 Siap Digelar

Photo
3 bulan lalu

90 Inovator Muda Tampilkan Solusi Berkelanjutan di SDG Innovation Accelerator 2025

Photo
4 bulan lalu

Sinergi Pelaku Sistem Pembayaran Jadi Kunci Kedaulatan Ekonomi Digital Nasional

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal