PARIS, iNews.id - Menara Eiffel mengeluarkan cahaya laser saat pembukaan Olimpiade 2024 di Paris, Prancis, Jumat (26/7/2024) waktu setempat.
Ajang olahraga kelas dunia Olimpiade 2024 resmi dimulai. Seremonial pembukaan diwarnai kontroversi karena penampilan sejumlah waria dianggap menghina salah satu agama.
(Foto: Loic Venance/Pool Photo via AP)