Grand Launching Soulyu, Produk Kecantikan Korea yang Halal dan Alami

Aziz Indra

JAKARTA, iNews.id - Soulyu merek in-house khusus kecantikan The F Thing baru saja diperkenalkan pada Kamis, (30/9/2021). Acara ini disiarkan secara live melalui aplikasi RCTI+. 

Dihadiri oleh Hary Tanoesoedibjo sebagai Executive Chairman MNC Group dan didampingi ibu Liliana Tanoesoedibjo selaku Executive Chairwoman MNC Group, Valencia Tanoesoedibjo selaku CEO The F Thing, grand launching Soulyu juga dimeriahkan oleh Carla Yules, Anneth Celliecia, Nashwa Zahira, juga makeup artist ternama, Bubah Alfian.

“Kami berharap brand Soulyu akan menjadi brand yang memberikan dampak positif untuk semua wanita dan mereka merasa lebih percaya diri untuk memancarkan kecantikan mereka, baik dari luar dan dalam,” kata Valencia.

Soulyu mengeluarkan 4 produk, yaitu Skin Glow, Lip Flush, Slick and Flick, dan Magic Lash Styler. Dengan identitasnya “So Pretty, So You”, Soulyu dibuat dengan kualitas bahan alami terbaik yaitu mengandung ekstrak vitamin E, jojoba oil dan ginseng, kandungan skincare di dalam sebuah makeup.

Dengan penawaran buy 1 get 1 yang terbatas, dapatkan Soulyu di The F Thing. Nikmati gratis ongkos kirimnya langsung di www.thefthing.com/page/promo/soulyu-register

(Foto: MNC/Aziz Indra)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
15 hari lalu

Angela Tanoesoedibjo Tekankan Kolaborasi di Era Media Digital

Photo
2 bulan lalu

MNC Forum ke-80, Bahas Pengembangan Industri Pariwisata Nasional

Photo
2 bulan lalu

Hary Tanoesoedibjo Hadiri HUT ke-6 RCTI+

Photo
3 bulan lalu

Pertemuan MNC Group dan Pemerintah Malaysia Bahas Potensi Kolaborasi Strategis

Photo
3 bulan lalu

Kolaborasi Kampanye Love Local Usung Pesan Kecantikan Autentik

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal