LIVERPOOL, iNews.id - Ryan Gravenberch cetak gol perdana buat Liverpool saat menghadapi Union St Gilloise pada pertandingan Liga Europa di Stadion Anfield, Jumat (6/10/2023) dini hari WIB.
The Reds sukses membungkam Union SG. Skor akhir 2-0, dengan gol Diogo Jota sebagai penutup.
Action Images via Reuters/Lee Smith