Hakim Positif Corona, Pengadilan Negeri Surabaya Ditutup Sementara

Antara

SURABAYA, iNews.id - Petugas keamanan berjaga di depan pintu masuk gedung Pengadilan Negeri Surabaya di Jalan Arjuno, Surabaya, Jawa Timur, Senin (10/8/2020).

Pengadilan Negeri Surabaya menghentikan sementara pelayanan mulai 10 - 24 Agustus 2020 sebagai upaya memutus penularan virus corona atau COVID-19 menyusul adanya satu hakim dan enam pegawai di tempat itu diduga positif COVID-19.

(ANTARA FOTO/Didik Suhartono)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 hari lalu

Hakim MK Arsul Sani Pamer Ijazah Asli Setelah Dituduh Palsu

Photo
4 bulan lalu

Tim Kuasa Hukum Tom Lembong Adukan Hakim ke MA

Photo
6 bulan lalu

Waspada Lonjakan Kasus Covid-19 di Asia!

Photo
7 bulan lalu

Reuni, Ratusan Mantan Relawan Rumah Sakit Darurat Covid-19 Naik Tank Marinir

Photo
10 bulan lalu

Tampang Mantan Ketua PN Surabaya Diamankan Kejagung Terkait Kasus Ronald Tannur

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal