Indahnya Bunga Tabebuya Bermekaran di Alun-Alun Jombang

Antara

JOMBAN, iNews.id - Warga berjalan di bawah pohon tabebuya di Alun-alun Kabupaten Jombang, Jawa Timur, Kamis (27/7/2023). 

Bunga tabebuya yang biasanya mekar pada musim kemarau menjadi daya tarik tersendiri bagi masyarakat saat berkunjung ke Alun-alun Jombang.

Keindahan bunga tabebuya menjadi tempat warga berfoto. 

ANTARA FOTO/Syaiful Arif

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Menikmati Suasana Jalan Magelang yang Dipenuhi Bunga Tabebuya Bermekaran

Photo
4 tahun lalu

Cantiknya Bunga Tabebuya Bermekaran di Jalanan Kota Surabaya

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal