Jembatan Bambu Senilai Rp1,2 M Terbengkalai di Ekowisata Mangrove Surabaya

Ali Masduki

SURABAYA, iNews.id - Kondisi Jembatan Bambu setinggi 12 meter terbengkalai di Ekowisata Mangrove Wonorejo Surabaya, Jawa Timur, Rabu (21/10/2020). Jembatan gantung sepanjang kurang lebih 300 meter yang menelan APBD Pemkot Surabaya sebesar Rp 1,2 miliar ini kondisinya memprihatinkan.

Jembatan Bambu tersebut digadang-gadang akan menjadi spot wisata di pesisir timur dan menjadi tempat selfie yang menarik. Saat ini jembatan itu tidak dapat digunakan karena kondisi bambu yang rusak dan lapuk.

(Foto: Koran Sindo/Ali Masduki)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 bulan lalu

Penanaman 20.000 Bibit Mangrove di KBA Rammang-Rammang Maros

Photo
4 bulan lalu

Penanaman Ratusan Pohon Mangrove

Photo
5 bulan lalu

Aksi Penanaman 3.000 Bibit Mangrove di Batam

Photo
7 bulan lalu

1 Polis 1 Mangrove, Perluas Dampak Keberlanjutan

Photo
12 bulan lalu

Tanam Ribuan Mangrove dan Lepas Puluhan Burung di Taman Wisata Alam

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal