Kawanan Gajah Liar Memasuki Perkebunan Kopi di Aceh Utara

Antara

ACEH UTARA, iNews.id - Gajah liar memasuki perkebunan kopi warga KM 37 Jabal Antara, Kecamatan Nisam Antara, Aceh Utara, Aceh, Minggu (3/7/2022). 

Menurut keterangan warga setempat, sebanyak 30 ekor gajah liar memasuki kawasan wisata Gunung Salak dan permukiman warga serta merusak tanaman kopi dan rumah kebun. 

ANTARA FOTO/Rahmad/foc.

Editor : Suratman Suratman
Artikel Terkait
Aceh
3 tahun lalu

Kebun Warga di Aceh Timur Porak-poranda Diserang 20 Gajah Liar

Photo
3 tahun lalu

Progres Pembangunan Tol Sigli-Banda Aceh, Ada Terowongan Perlintasan Gajah Liar

Photo
4 tahun lalu

Rusak 18 Rumah, Puluhan Gajah Liar Digiring dari Desa Blang Rakal Aceh

Photo
4 tahun lalu

Begini Momen Pawang bersama Gajah di Taman Nasional Way Kambas

Photo
4 tahun lalu

BKSDA Evakuasi Anak Gajah Korban Jerat Pemburu di Jambi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal