Kemenparekraf Dorong Pelaku Ekonomi Kreatif Makassar Lewat Program AKI

iNews.id

MAKASSAR, iNews.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno, mendorong para pelaku ekonomi kreatif di Kota Makassar, Sulawesi Selatan, untuk meningkatkan potensi produk dan pemasarannya melalui program Apresiasi Kreasi Indonesia (AKI).

Dalam acara Apresiasi Kreasi Indonesia di Phinisi Point, Makassar, Selasa (23/11/2021), Sandiaga menyampaikan kegiatan ini bertujuan untuk memacu pertumbuhan ekosistem ekonomi kreatif untuk memperkuat perekonomian nasional dan membuka lapangan kerja. "Kami di Kemenparekraf hadir di beberapa subsektor bekerja sama dengan kementerian lain dan juga pemerintah kota/kabupaten," kata Sandiaga.

Sandiaga mengatakan acara ini diikuti oleh 35 pelaku ekonomi kreatif dari berbagai subsektor ekonomi kreatif yang ada di kota "Anging Mamiri" ini. Di antaranya dari subsektor kriya, fesyen, kuliner, digital, film, dan musik.

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
3 bulan lalu

Simposium Ekonomi ASEAN 2025 Bahas Arah Investasi Berkelanjutan

Photo
9 bulan lalu

Indonesia-Rusia Sepakat Perkuat Kerja Sama Ekonomi

Photo
10 bulan lalu

Kerja Sama Pengembangan Ekosistem Resi Gudang Lampung

Photo
1 tahun lalu

Proyeksi Ekonomi Global dan Domestik Tahun 2025

Photo
1 tahun lalu

Sandiaga Uno dan Angela Tanoesoedibjo Serahkan Jabatan kepada Menteri Baru

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal