Komunitas Ini Sediakan Fasilitas Sekolah Online untuk Siswa Tidak Mampu

Ali Masduki

SURABAYA, iNews.id - Sejumlah siswa mengenakan masker dan duduk jaga jarak ketika mengikuti sekolah online di garasi sekretariat Komunitas Tolong Menolong (KTM), dikawasan Tambak Asri, Surabaya, Jawa Timur, Selasa (13/10/2020).

Fasilitas yang digagas oleh Elvira Devinamira, peraih Best National Costume di ajang Miss Universe 2014 bersama KTM tersebut untuk membantu kelancaran sekolah anak-anak dari Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) yang berada dilingkungan eks lokalisasi Tambak Asri Surabaya.

(Foto: Koran Sindo/Ali Masduki)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
4 tahun lalu

Penampakan Fasilitas JIS dari Ruang Ganti Mewah - Lapangan Pemanasan Indoor

Photo
5 tahun lalu

Tawuran saat Belajar Online, 9 Pelajar Ditangkap Aparat Polres Bandara Soetta

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal