Kontes Robotika Tingkat Nasional Digelar secara Daring

Antara

PALU, iNews.id - Mahasiwa dari Tim Robotika Universitas Tadulako (Untad) menyiapkan robot sepakbolanya pada Kontes Robotika Nasional Tingkat Mahasiswa di Palu, Sulawesi Tengah, Senin (27/9/2021). 

Meskipun masih dalam suasana pandemi COVID-19 tapi Kemendikbud tetap menggelar kontes yang diikuti lebih dari 200 perguruan tinggi se-Indonesia tersebut dan dilaksanakan secara daring di perguruan tinggi masing-masing.

(ANTARA FOTO/Basri Marzuki)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Ganjar Jawab Tantangan Masa Depan di Forum Alumni Perguruan Tinggi se-Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal