Macan Tutul Jantan Dilepas ke Hutan Gunung Sawal Ciamis

Antara

CIAMIS, iNews.id - Seekor macan tutul (panthera pardus) berada didalam kandang sebelum dilepasliarkan oleh Balai Besar Konservasi Sumber Daya Alam (BBKSDA) Jabar membawa kandang berisi di hutan kawasan Suaka Margasatwa Gunung Sawal, Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, Jawa Barat, Selasa (25/8/2020).

Macan tutul jantan yang berusia 11 tahun itu kembali ke habitatnya setelah sebelumnya ditangkap oleh warga di wilayah kaki Gunung Sawal, Desa Cikupa, pada 25 Juni 2020 lalu dan dirawat di Bandung Zoological Garden.

(ANTARA FOTO/Adeng Bustomi)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Ganjar Pranowo Silaturahmi dengan Santri Pondok Pesantren Darussalam Ciamis

Photo
2 tahun lalu

Keahlian Warga Ciamis Tangkap Ikan di Sungai Citanduy dengan Tangan Kosong

Photo
2 tahun lalu

Puluhan Keluarga di Ciamis Kekurangan Air Bersih sejak Sebulan

Photo
3 tahun lalu

51 Rumah Terancam Bencana Tanah Longsor di Kabupaten Ciamis

Photo
5 tahun lalu

3.842 Orang Disuntik Vaksin Covid-19 Tahap Pertama di Ciamis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal