JAKARTA, iNews.id - Menkopolhukam Mahfud MD (kanan) bersama Menkumham Yasonna H. Laoly (kiri) bersiap memukul gong saat peluncuran Peraturan Presiden nomor 60 tahun 2023 di Kantor Kemenkumham, Jakarta, Senin (6/11/2023).
Perpres nomor 60 Tahun 2023 tentang Strategi Nasional Bisnis dan Hak Asasi Manusia (Stranas BHAM) disusun sebagai panduan-panduan yang riil dan lebih detail bagi pemerintah, baik pusat maupun daerah dalam mengarusutamakan bisnis dan HAM.
ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat