Melihat Kera Hitam, Satwa Endemik Sulawesi yang Dilindungi

Antara

PALU, iNews.id - Kera hitam Sulawesi (Macaca tonkeana) berjalan di sekitar tebing di Kawasan Cagar Alam Pangi Binangga Pegunungan Kebun Kopi, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Sabtu (11/3/2023).

Kera hitam Sulawesi merupakan salah satu satwa endemik dan dilindungi yang dapat dijumpai di tempat tersebut selain burung rangkong dan kuskus.

ANTARA FOTO/Mohamad Hamzah

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 tahun lalu

Perubahan Perilaku Kera Hitam, Kini Bergantung pada Manusia untuk Makan

Photo
2 tahun lalu

Barbuk Satwa Dilindungi Dibakar, Ada 46 Buah Kulit Harimau Sumatera

Photo
3 tahun lalu

Banyak Kera Hitam Turun ke Jalan Trans Sulawesi, Pemudik Diimbau Hati-Hati

Photo
3 tahun lalu

Warga Vietnam Tersangka Penyelundupan 36 Satwa Dilindungi

Photo
3 tahun lalu

Aksi Dukung Monyet sebagai Satwa Dilindungi

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal