Melihat Persiapan Pelantikan Presiden dan Wakil Presiden

Arif Julianto

JAKARTA, iNews.id - Pekerja membersihkan meja pimpinan di Ruang Rapat Paripurna I Gedung Nusantara, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (17/10/2024).

Sejumlah persiapan dilakukan jelang pelantikan Presiden dan Wakil Presiden terpilih Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka akan diambil sumpahnya sebagai Presiden dan Wakil Presiden masa bakti 2024 - 2029 pada Minggu (20/10).

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
2 bulan lalu

Wapres Gibran Bawa Satu Truk Isi Sembako, Dibagikan ke Driver Ojol di Stasiun Gondangdia

Photo
4 bulan lalu

Pertemuan Presiden Prabowo dan Pangeran MBS Berlangsung Hangat di Jeddah

Photo
7 bulan lalu

Presiden Prabowo bersama Wapres Gibran Sambut Delegasi Federasi Industri Korea

Photo
7 bulan lalu

Presiden Prabowo Tiba di Tanah Air Disambut Wapres Gibran

Photo
7 bulan lalu

Potret Kompak Keluarga Wapres Gibran Berbusana Serasi saat Open House di Istana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal