Melihat Serunya Atraksi Sirkus di Atas Es Asal Rusia

Antara

JAKARTA, iNews.id - Sejumlah penampil beratraksi lompat tali dalam pertunjukan sirkus 'Cirque de Soul on Ice' di Mal Kelapa Gading, Jakarta Utara, Sabtu (1/6/2019).

Pertunjukan sirkus di atas es asal Rusia yang memadukan keahlian 'ice skating', gerakan akrobatik, video maping, dan pertunjukan laser tersebut berlangsung hingga 7 Juli 2019 serta menjadi alternatif tujuan wisata saat masa libur Lebaran.

(ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
7 bulan lalu

Mantan Pemain Sirkus OCI Mengalami Dugaan Pelanggaran HAM Datang ke DPR

Photo
7 bulan lalu

Mantan Pemain Sirkus dan Pengelola Taman Safari Diminta Berdamai

Photo
7 bulan lalu

Indonesia-Rusia Sepakat Perkuat Kerja Sama Ekonomi

Photo
11 bulan lalu

Atraksi Sirkus dari Rusia Warnai Libur Natal 2024 di Pusat Perbelanjaan

Photo
12 bulan lalu

Menko Polkam Budi Gunawan Jadi Tamu Kehormatan di National Day Federasi Rusia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal