Messi Kembali jadi Pahlawan, Cetak Gol Tendangan Bebas ke Gawang Ekuador

Yudistiro Pranoto

BUENOS AIRES, iNews.id - Lionel Messi membawa kemenangan bagi Argentina lewat gol tendangan bebas ke gawang Ekuador pada pertandingan kualifikasi Piala Dunia 2026 di Estadio Monumental, Argentina, Jumat (8/9/2023) WIB.

Los Alibiceleste bersusah payah menjebol gawang Ekuador. Argentina baru bisa memecah kebuntuan pada babak kedua setelah sang bintang Lionel Messi mencetak gol dari tendangan bebas di menit 78.

REUTERS/Agustin Marcarian

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
5 bulan lalu

Ekspresi Suporter Timnas Indonesia, Skuad Garuda Dibantai Jepang 6-0

Photo
6 bulan lalu

Indonesia Siap Ajukan Diri sebagai Tuan Rumah Piala Dunia Futsal 2028

Photo
7 bulan lalu

Top! Timnas Futsal Putri Indonesia Targetkan Kantongi Tiket Piala Dunia

Photo
8 bulan lalu

Selebrasi Timnas Indonesia U-17 Lolos Piala Dunia 2025

Photo
12 bulan lalu

Timnas Arab Saudi Latihan Persiapan Hadapi Timnas Indonesia di GBK  

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal