Momen Daud Yordan dan Ongen Saknosiwi Berkunjung ke Redaksi MNC Media

Heru Haryono

JAKARTA, iNews.id - Dua petinju Indonesia Daud Yordan (kiri) dan Ongen Saknosiwi (kanan) berpose saat berkunjung ke redaksi MNC Media di iNews Center, Jakarta, Kamis (21/11/2019).

Daud Yordan menyabet gelar juara dunia kelas ringan super versi IBA dan WBO Oriental usai mengalahkan Michael Mokoena dengan kemenangan TKO pada ronde delapan.

Sedangkan Ongen Saknosiwi yang juga prajurit TNI AU merebut juara dunia kelas bulu versi IBA setelah mengalahkan petinju Filipina, Marco Demecillo.

(Foto: Okezone/Heru Haryono)

Editor : Yudistiro Pranoto
Artikel Terkait
Photo
1 tahun lalu

 Petinju Edgar Berlanga Babak Belur Dihajar Canelo Alvarez

Photo
2 tahun lalu

Layanan Penukaran Uang Baru dari Kas Keliling BI di Kompleks MNC Media

Photo
2 tahun lalu

PMI Depok Kumpulkan 400 Kantong Darah dari Karyawan MNC Media

Photo
2 tahun lalu

Hammer Fight Indonesia Kembali Gelar Pertandingan Tinju Amatir

Photo
2 tahun lalu

Donor Darah Peringati HUT ke-4 RCTI+

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal